Nama : Dilla Wahdana
NRP : 5025211060
Kelas : PBKK A
Introduction CodeIgniter 4
Assalamualaikum semua, pada blog kali ini kita akan membahas mengenai CodeIgniter. Codeigniter adalah sebuah framework php yang bersifat open source dan menggunakan metode MVC (Model, View, Controller). Framework codeigniter di buat dengan tujuan untuk memudahkan developer atau programmer dalam membangun sebuah aplikasi berbasis web tanpa harus membuat nya dari awal.
Untuk tugas yang diberikan kali ini yaitu instalasi CodeIgniter sekaligus membuat program semacam Hello World! ataupun sejenis Welcome Page lainnya. Disini saya telah berhasil menginisialisasi project "CI4App" yang saya buat dengan framework CI via CLI.
Untuk langkah pengerjaan sebagai berikut:
1. install beberapa software requirement:
a. XAMPP: windows Download
b. VSCode: windows Download
c. Composer: windows Download
d. Git Bash: windows Download
2. lakukan instalasi CodeIgniter 4 menggunakan composer
Buka git bash pada folder "path\to\xampp\htdocs\"
Sesuai pada panduan Dokumentasi command "composer create-project codeigniter4/appstarter namaProject --no-dev"
jika muncul error seperti gambar diatas, dapat diatasi dengan: a. buka XAMPP nya, lalu klik "config" pada module apache
b. pilih file php.ini, lalu habus semicolon pada "intl"
c. start kembali apache
Atau bisa menggunakan command "composer create-project --ignore-platform-req=ext-intl codeigniter4/appstarter CI4App"
Hapus folder project codeigniter yang sudah dibuat sebelumnya dan jalankan command instalasi codeigniter lagi
3. jalankan server project
pertama masuk kedalam folder project yang sudah dibuat dengan menjalankan command berikut:
4. Webpage project dapat diakses melalui "localhost:8080"
Pembuatan Project Hello-World
1. buat file css dan template
yang mana isinya adalah file php untuk membuat tampilan dan isi konten websitenya
2. Buat file testing.php pada folder controler.
controller ini akan dipanggil ketika Anda mengakses URL yang sesuai.
3. Tambah code rute pada file routes.php
Rute pertama adalah rute utama (/) yang mengarahkan ke metode index di controller Home. Rute kedua adalah rute /testing yang mengarahkan ke metode index di controller Testing.Caranya dengan memasukkan command "php spark serve" pada git bash, lalu ketik "http://localhost:8080/testing" pada web browser
Hasil progran CodeIgniter